Manunggal Jaya – Pemerintah Desa Manunggal Jaya mendapat bantuan donasi paket sembako dari bapak Lutvi Vorvo sebanyak 50 paket, paket tersebut nantinya akan diberikan kepada masyarakat Desa Manunggal Jaya dengan kategori Lansia dan kurang mampu. Bapak Kepala Desa Manunggal Jaya, Sukemi, S.Pd mengucapkan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada bapak lutvi atas kepeduliannya kepada masyarakat Desa Manunggal Jaya di tengah masa pandemi ini.
Bantuan sembako sebanyak 50 Paket dari bapak Lutvi Vorvo
oleh manunggaljaya | Agu 3, 2021 | Kabar Desa | 0 Komentar

Jam Operasional Kantor Desa Manunggal Jaya
- Senin
- 08:00 - 15:30
- Selasa
- 08:00 - 15:30
- Rabu
- 08:00 - 15:30
- Kamis
- 08:00 - 15:30
- Jumat
- 08:00 - 11:30
- Sabtu
- Tutup
- Minggu
- Tutup
Kategori
Berita Terbaru
- Peran Strategis Dasawisma dalam Pemberdayaan Masyarakat di Tingkat Rukun Tetangga
- Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Menggelar Pelatihan Kewirausahaan di Kantor Desa Manunggal Jaya
- Gotong Royong dan Pemberdayaan Ekonomi: Kolaborasi untuk Kesejahteraan Bersama
- Gotong Royong sebagai Landasan Kebinekaan dan Kerukunan Sosial dalam Masyarakat Multikultural
- Gotong Royong dan Keberlanjutan Lingkungan: Mengelola Sumber Daya Alam secara Bersama
0 Komentar